Kategori Artikel Berita

WIsata Literasi SMP IT Laboratorium Riyadlush Sholihin

3 September 2025

Selasa, 2 September 2025 sejumlah 20 siswa solih solihah dari SMP IT Laboratorium Riyadlush Sholihin melakukan wisata literasi ke Perpustakaan Umum Kota Magelang bersama dengan 3 guru pendamping. Disambut oleh Pustakawan Mungki Mulianti, SIP, adik-adik ini mengeksplorasi p...


Advokasi Kerjasama Disperpusip dengan Magelang Expres

2 September 2025

Kepala Disperpusip, Nurwiyono Slamet Nugroho didampingi pustakawan Leny Adriana Mesah melakukan advokasi perihal kerjasama dengan pihak Magelang Ekspres (ME). Rapat dilakukan pada Rabu, 20 Agustus 2025 di Disperpusip. Disperpusip dan ME memiliki misi yang sama yaitu penyed...


Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 80

2 September 2025

Disperpusip turut memeriahkan HUT RI ke-80 dengan mengikuti dan mengadakan lomba. Semangat karyawan-karyawati tampak pada setiap event 1. Lomba permainan antar karyawan Disperpusip (15/8/25) di halaman Perpustakaan Kota Magelang 2. Lomba Permainan Dharma Wanita Persat...


Wisata Literasi DWP UP Dinas Sosial Kota Magelang

29 Agustus 2025

Enam orang anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) Up. Dinas Sosial Kota Magelang melakukan wisata literasi ke Perpustakaan Kota Magelang pada Kamis, 28 Agustus 2025. Kunjungan disambut oleh pustakawan, Yuli Wijayanti, SE. Tim yang didampingi langsung oleh Ketua DWP Up Dinso...


Si Elang Berjudul 100 Resep Bekal Organik Anak Sekolah di Aplikasi iMagelang

28 Agustus 2025

Hallo sobat pustaka!Bingung membuatkan bekal untuk anak sekolah? Banyak orangtua telah menyadari pentingnya memilih bahan organik untuk membuat makanan lebih sehat. Sebagai orang tua yang membimbing, mengawasi, dan melindungi anak untuk tumbuh sehat membuat bekal menjadi salah sa...


WIsata Literasi RA Masyitoh 7

28 Agustus 2025

Rombongan adik-adik TK Masyitoh 7 berkunjung ke Perpustakaan Kota Magelang pada Rabu, 27 Agustus 2025. Kali ini, 39 siswa datang ditemani oleh 4 guru. Para peserta wisata literasi disambut oleh pustakawan Disperpusip, Latifah Wahyuni, S.I.Pust. Bersama pustakawan, siswa-si...


Si Elang Berjudul Merdeka Finansial Aplikasi iMagelang

25 Agustus 2025

Sobat pustaka tiap orang pasti punya mimpi. Ada yang ingin menikah dan punya mobil, berkunjung ke tanah suci, jalan-jalan ke luar negeri dll. Untuk menggapai mimpi itu, tentu harusbekerja keras, hidup hemat da yang paling penting investasi saham. Saham adalah investasi dengan re...


Policy Brief HGR PKM

25 Agustus 2025

GUNA mendukung akselerasi pencapaian gerakan pengarusutamaan tatakelola kearsipan di Pemerintah Kota Magelang, Dilaksanakan seminar kearsipan bagi seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah se Kota Magelang. Seminar yang dilaksanakan pada tanggal 24 Juni 2025 ini terselenggara at...


Magang Mahasiswa UPN Veteran Yogyakarta

19 Agustus 2025

Telah usai pelaksanaan praktek kerja (magang) mahasiswi dari jurusan ilmu komunikasi UPN Veteran Yogyakarta di Disperpusip Kota Magelang, terhitung mulai 14 Juli s.d 15 Agustus 2025. Selama praktek kerja di Disperpusip, Naila Ramya Anindhita belajar menjalin komunikasi den...


Wisata Literasi MTs Al Mumin Muhamadiyah Tembarak

19 Agustus 2025

Tuntutlah ilmu sampai ke Negeri China, sepertinya pepatah yang sesuai untuk para siswa MTs Al Mumin Muhamadiyah Tembarak ini. Jarak 19 km dari Temanggung ke Perpustakaan Kota Magelang ditempuh untuk memburu pengetahuan akan literasi. Sebanyak 27 siswa bersama 3 guru pendamping ...