Kategori Artikel Berita

Donasi dan Visitasi Bunda Literasi Kota Magelang Ke Perpustakaan Kelurahan

30 Januari 2024

Bunda Literasi Kota Magelang, Niken Ichtiaty Nur Aziz, S.Si didampingi tim dari Disperpusip dan Pokja 2 TP PKK melakukan visitasi ke beberapa Perpustakaan Kelurahan. Visitasi ini dilakukan sebagai wujud kepedulian Bunda Literasi terhadap literasi masyarakat Kota Magelang. Pada ...


Wisata Literasi DWP Up Dinkes dan RSUD Tidar Kota Magelang

29 Januari 2024

Pada Kamis, 25 Januari 2024 pustakawan Mungki Mulianti, SIP menyambut peserta wisata literasi dari tim Dharma Wanita Persatuan (DWP) Up. Dinkes & RSUD Tidar Kota Magelang. Kedua tim ini mengikuti rangkaian kegiatan wisata literasi di Perpustakaan Kota Magelang, mulai d...


Wisata Literasi SD Negeri Krinjing Kajoran di Perpustakaan Kota Magelang

29 Januari 2024

Belasan kilometer ditempuh oleh 19 siswa beserta 3 guru pendampingnya untuk mengunjungi Perpustakaan Kota Magelang. Wisata Literasi pada Rabu, 24 Januari 2024 ini diikuti oleh siswa dari SDN Krinjing, Kajoran. Peserta disambut oleh Yaculine, S.Sos pustakawan Perpustakaan K...


Menerima Donasi Buku dari Penulis Rita Wahyuningsih

27 Januari 2024

Kali kedua seorang penulis bernama Rita Wahyuningsih mendonasikan buku hasil karyanya untuk Perpustakaan Kota Magelang.Donasi diterima langsung oleh Kepala Disperpusip, Nurwiyono Slamet N, S.Pd, M.Pd pada Selasa, 16 Januari 2024 bersamaan saat penulis melakukan wisata literasi da...


Si Elang Berjudul Lima Langkah Bahagia Dimasa Pensiun di Aplikasi iMagelang

26 Januari 2024

Sobat pustaka, banyak orang yang tidak siap saat menjalani masa pensiun. Dua atau tiga bulan sejak tidak lagi bekerja aktif, bingung dan galau mau melakukan apa karena terbiasa sibuk di tempat kerja. Ada juga yang di masa pensiun masih sibuk terus bekerja mencari uang untuk masa ...


Wisata Literasi dari DWP Up Disdikbud dan Disperpusip Kota Magelang

25 Januari 2024

Pustakawan Heny Hidayati, STP menerima kunjungan wisata literasi dari Dharma Wanita Persatuan (DWP) Up. Disdikbud dan Disperpusip. Wisata literasi dengan mengundang anggota DWP se-Kota Magelang ini merupakan arahan dari Bunda Literasi Kota Magelang, Niken Ichtiaty, S.Si un...


Wisata Literasi dari DWP Up Inspektorat dan BPJ Wilayah Magelang

19 Januari 2024

Pustakawan Disperpusip, Leny Adriana Mesah, SSTP, MM menerima dan menyambut peserta wisata literasi pada Kamis, 18 Januari 2024. Wisata literasi kali ini dihadiri oleh tim Dharma Wanita Persatuan (DWP) Up. Inspektorat dan BPJ Wilayah Magelang. Para peserta wisata literasi ...


Menerima Donasi Buku dari Penerbit Bentang

19 Januari 2024

Sekian lama sinergitas antara Disperpusip dan Penerbit Bentang telah terjalin. Kali ini Penerbit Bentang kembali menyerahkan donasi buku hasil terbitannya untuk melengkapi koleksi Perpustakaan Kota Magelang pada bulan pertama di tahun 2024 ini.Terimakasih atas donasinya. Novel-no...


Si Elang Berjudul Menjemput Keberuntungan Agar Orang Biasa Menjadi Luar Biasa di Aplikasi iMagelang

18 Januari 2024

Halo Sobat pustaka!Kita sadari bersama bahwa setiap orang itu unik dan diciptakan luar biasa, namun keluarbiasaan itu tersembunyi di dalam dirinya karena berbagai sebab. Untuk mencuatkan keluarbiasaan itu, ia harus mengenal dirinya dan sadar akan Penciptanya. Ebook berjudul MENJ...


Wisata Literasi DWP UP Setda dan Setwan Kota Magelang

17 Januari 2024

Disperpusip bersinergi dengan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Magelang untuk peningkatan literasi masyarakat. Semua Unit Pelaksana DWP se-Kota Magelang dijadwalkan untuk melakukan wisata literasi ke Perpustakaan Kota Magelang. Selasa, 16 Januari 2024 kali pertama wisata...