Kategori Pengumuman

Wisata Literasi Perpustakaan Umum Kota Magelang

19 Januari 2026

Yang pengin ikut wisata literasi ke Perpustakaan Kota Magelang, kepoin yuk prosedurnya. ● Berlaku untuk kunjungan kolektif (bersama) dari sekolah, universitas, komunitas, kelompok masyarakat. ● Kirimkan surat resmi permohonan ijin kunjungan ditujukan kepada Kepala...


Turut Berduka Cita atas meninggalnya SYAFIQ RIDHAN ALI RAZAN

15 Januari 2026

Innalilahi wa inailaihi rojiun... Keluarg besar Disperpusip Kota Magelang mengucapkan Turut Berduka Cita atas meninggalnya SYAFIQ RIDHAN ALI RAZAN Putra dari Bpk. Dhani Rusman, S.Sos Kepala Bidang Penyelenggaraan Perpustakaan Disperpusip Kota Magelang Semoga a...


Mohon Doa dan Dukunganya

6 Januari 2026

Mohon Doa dan Dukungannya, Semoga ananda SYAFIQ RIDHAN ALI RAZAN yang hilang di Gunung Slamet sejak 27 Desember 2025 dapat segera ditemukan dalam keadaan selamat.


Tutup Layanan Tahun Baru Masehi 2026

30 Desember 2025

Sehubungan dengan Tahun Baru Masehi 2026, maka Perpustakaan Umum Kota Magelang pada Kamis 1 Januari 2026 TUTUP LAYANAN. LAYANAN BUKA kembali pada Jumat, 2 Januari 2026. Untuk kebutuhan literasi, silakan membaca dengan mengakses ebook kami di aplikasi perpustakaan digi...


Tutup Layanan Natal dan Cuti Bersama Tahun 2025

24 Desember 2025

Sehubungan dengan peringatan Natal dan Cuti Bersama, maka Perpustakaan Umum Kota Magelang pada Kamis & Jumat, 25 & 26 Desember 2025 --TUTUP LAYANAN-- Untuk kebutuhan literasi, silakan membaca dengan mengakses ebook kami di aplikasi perpustakaan digital iMagelang. ...


Daftar Anggota Baru Untuk Anak

23 Desember 2025

udah gak sabar nih pengin daftar anggota perpustakaan. Soalnya Perpustakaan Kota Magelang menyediakan 20 souvenir tiap harinya bagi ANGGOTA BARU ANAK-ANAK. Khusus periode 22 s.d 24 Desember 2025 aja loh ya! Yuk, buruan isi formulir, bawa fc KIA/KK & pas foto terba...


Liburan Seru Akhir Tahun 2025

19 Desember 2025

Libur tlah tiba... Libur tlah tiba... Siapa nih yang sudah nunggu-nunggu acara LIBURAN SERU akhir tahun ini? Nih.... Literasi & Hiburan Anak bersama Perpustakaan Umum Kota Magelang hadir kembali dari tanggal 22 s.d 24 Desember 2025 dan siap membuat liburanmu lebih b...


Jadwal Layanan Perpustakaan Umum Kota Magelang

2 Desember 2025

Sobat pustaka, berdasarkan Peraturan Wali Kota Magelang Nomor 25 tahun 2025 tentang Hari Kerja dan Jam Kerja Perangkat Daerah dan Pegawai Aparatur Sipil Negara Pemerintah Daerah, mulai 1 Desember 2025 diberlakukan Jam Layanan Perpustakaan Umum Kota Magelang yang baru : Sen...


Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat Perpustakaan Umum Kota Magelang

19 November 2025

Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Perpustakaan Umum Kota Magelang pada bulan Januari s.d Oktober 2025 memperoleh predikat B, kategori Baik dengan nilai 88 dari 201 responden. Terimakasih kepada pemustaka yang telah memberikan respon dan penilaian terhadap pelayanan kami ??


Tenang Perpanjang Buku Bisa Melalui Watshapp

18 November 2025

Sobat pustaka bingung belum sempat mengembalikan buku? Atau buku pinjaman belum selesai dibaca? TENANG !!! Perpanjangan pinjaman buku bisa melalui WA 0815 7250 1009 pada hari dan jam kerja (chat only). Cukup kirim foto kartu anggota & nomor barcode buku yang seda...


1 | 2 | 3 | 4 | 5 | Next » | »»»