Tags Hadiah Paket Literasi

Lintang Literasi Terapan Kota Magelang Workshop Bikin Layang Layang Tahun 2025

16 Mei 2025

Seru sekali acara Minggu siang (11/5) di stand Disperpusip pada event Magelang Tempo Doeloe. Puluhan anak antusias mengikuti acara LINTANG (Literasi dan Terapan Kota Magelang) yang kali ini dalam bentuk Workshop Bikin Layang-layang. Dengan duduk lesehan di atas rumput alun...


Wisata Literasi SMP Negeri 4 Magelang

14 Mei 2025

Pustakawan Disperpusip, Leny Adriana Mesah, SSTP, MM pada hari Rabu, 23 April 2025 disibukkan dengan menerima kunjungan wisata literasi dari SMPN 4 Magelang. Beliau menyambut dan menjelaskan tentang segala layanan dan fasilitas yang disediakan di Perpustakaan Kota Magelang. Tak...


Pengukuhan Bunda Literasi Tahun 2025

6 Mei 2025

Wali Kota Magelang, H. Damar Prasetyono melaksanakan pengukuhan Ns. Nanik Yunianti Damar Prasetyono, S.Kep sebagai Bunda Literasi Kota Magelang masa bakti tahun 2025 - 2030. Pengukuhan dilaksanakan pada Selasa, 29 April 2025 di Pendopo Pengabdian. Pengukuhan dihadiri oleh Wali ...


Wisata Literasi SD Negeri Cacaban 4 Kota Magelang

6 Mei 2025

Derap langkah kaki 25 siswa bersama 3 guru pendamping penuh semangat sepanjang perjalanan dari sekolah menuju Perpustakaan Kota Magelang. SDN Cacaban 4 Magelang memang hanya berjarak 1 kilometer dengan perpustakaan. Rombongan ini melakukan wisata literasi ke Perpustakaan K...


Wisata Literasi TK Ilmina 3

20 April 2025

Dengan seragam khasnya yang berwarna kuning, 22 siswa TK Ilmina 3 bersemangat berkunjung ke Perpustakaan Kota Magelang pada Rabu, 16 April 2025. Ditemani 5 orang guru pendamping, adik-adik ini mengeksplorasi layanan di sini. Pustakawan Disperpusip, Yaculine, S.Sos siap men...


1 | 2 | 3 | 4 | 5 | Next » | »»»