Wisata Literasi MA Taruna Muslim
2 Desember 2025Rabu, 26 November 2025 Perpustakaan Umum Kota Magelang mendapat kunjungan wisata literasi dari MA Taruna Muslim. Berseragam hijau yang khas, 54 siswa dan 11 guru pendamping mengikuti kegiatan dengan antusias. Pustakawan Disperpusip, Heny Hidayati, STP bersama tim mengajak ...