Lintang Literasi Terapan Kota Magelang Pelatihan Penulisan Artikel Populer 2025
4 Maret 2025Pada Selasa, 26 Februari 2025 Disperpusip kembali menyelenggarakan LINTANG (Literasi dan Terapan Kota Magelang). Kali ini mengangkat tema Pelatihan Penulisan Artikel Populer. Pelatihan dengan peserta siswa SMA/SMK ini adalah upaya memfasilitasi siswa untuk mengikuti Lomba Penul...