Tags Pengunjung Perpustakaan

Monitoring Perpustakaan Bulan Januari 2025

31 Januari 2025

Monitoring perpustakaan di wilayah Kota Magelang merupakan salah satu tugas DISPERPUSIP Kota Magelang. Kegiatan monitoring pustakaan telah dilakukan di awal tahun 2025 dilakukan dengan target perpustakaan sekolah, perpustakaan perguruan tinggi dan perpustakaan kelurahan. P...


PIC Kajian Perpustakaan Daerah Terbaik Tingkat Nasional

13 Januari 2025

Heny Hidayati, STP, pustakawan Disperpusip Kota Magelang menjadi salah satu dari 10 PIC Kajian Perpustakaan Daerah Terbaik tingkat nasional. Heny menjadi Person In Charge (PIC) perwakilan dari Kota Magelang yang mendukung pelaksanaan kajian yang diselenggarakan oleh Perpusnas R...


Selamat Atas Pelantikan Kepala Perpustakaan Nasional RI

10 Januari 2025

Selamat dan Sukses atas dilantiknya PROF. E. AMINUDIN AZIZ, M.A, Ph.d. sebagai Kepala Perpustakaan Nasional RI. Semoga senantiasa diberikan kesehatan dan kelancaran dalam mengemban tugasnya


Wisata Literasi ke Perpustakaan Kota Magelang

8 Januari 2025

Yang pengin ikut wisata literasi ke Perpustakaan Kota Magelang, kepoin yuk prosedurnya. ● Berlaku untuk kunjungan kolektif (bersama) dari sekolah, universitas, komunitas, kelompok masyarakat. ● Kirimkan surat resmi permohonan ijin kunjungan ditujukan kepada Kepala...



««« | « Previous | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | Next » | »»»