Tags Penyerahan

Pengawasan Kearsipan dan Penyerahan Penghargaan Kearsipan Tahun 2025

24 November 2025

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Magelang pada Rabu, 19 November 2025 melaksanakan kegiatan Pengawasan Kearsipan dan Penyerahan Penghargaan Kearsipan Tahun 2025. Kegiatan digelar di Gedung Arsip Kota Magelang Jl.Sarwo Edi Wibowo no. 2 Magelang. Kegiatan ini diawali de...


Penyerahan Fasilitas Pojok Baca Legislasi DPRD Kota Magelang

10 November 2025

Kabid Penyelenggaraan Perpustakaan, Dhani Rusman S.Sos bersama jajarannya menyerahkan Fasilitas Pojok Baca Legislasi yang akan ditempatkan di DPRD Kota Magelang (3/11/2025). Pada kesempatan ini, Triyamto Sutrisno, S. STP, M.M selaku Kabag Umum pada bagian Sekretariat DPRD Kota ...


Penyerahan Donasi Buku Dari Penerbit Kompas

17 Januari 2025

Disperpusip Kota Magelang bersinergi dengan Penerbit Kompas @bukukompas melakukan kegiatan pengembangan koleksi perpustakaan. Kegiatan ini berupa donasi buku terbitan Kompas untuk disalurkan kepada lembaga penyelenggara perpustakaan. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Penerbit K...


Sosialisasi Re-Akreditasi Perpustakaan Untuk Th 2025

11 November 2024

Rabu, 6 November 2024 Disperpusip mengadakan sosialisasi Re-akreditasi perpustakaan untuk tahun 2025. Acara yang dibuka oleh Kepala Disperpusip, Nurwiyono Slamet Nugroho, S.Pd, M.Pd. ini dihadiri oleh pengelola perpustakaan sekolah. Leny Adriana Mesah, SSTP, MM selaku plt ...


Final dan Penyerahan Trophy Lomba Penulisan Artikel Ilmiah Esai Magelang di Hatimu

24 Juni 2024

40 finalis dari 4 kategori Lomba Penulisan Artikel Ilmiah Populer/ Esai bertajuk MAGELANG DI HATIMU hadir di Perpustakaan Kota Magelang untuk mempresentasikan karyanya. Empat kategori tersebut terdiri dari kategori OPD, kategori umum, kategori mahasiswa dan kategori pelajar. P...


1 | 2 | Next »