Tags Wisata Literasi Kb Insan Cendekia

Lintang Literasi dan Terapan Kota Magelang Workhshop Membatik Tahun 2024

12 September 2024

Masih dalam rangkaian Peringatan Hari Kunjung Perpustakaan Tahun 2024, Disperpusip Kota Magelang menyelenggarakan Literasi dan Terapan Kota Magelang (LINTANG) dengan tema Workshop Membatik. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya melestarikan budaya dan kearifan lokal khas Kota...


Wisata Literasi Perpustakaan Kota Magelang 2024

22 Agustus 2024

Yang pengin ikut wisata literasi ke Perpustakaan Kota Magelang, kepoin yuk prosedurnya. ● Berlaku untuk kunjungan kolektif (bersama) dari sekolah, universitas, komunitas, kelompok masyarakat. ● Kirimkan surat resmi permohonan ijin kunjungan ditujukan kep...


Liburan Seru di Perpustakaan kota Magelang Wisata Literasi Edisi Liburan

19 Juli 2024

Penghujung acara Liburan Seru di Perpustakaan Kota Magelang (12/7) diisi dengan Wisata Literasi Edisi Liburan. Pustakawan Leny Adriana Mesah memandu dan membacakan buku dengan nyaring (read aloud) kepada adik-adik peserta. Selanjutnya bernyanyi bersama diiringi oleh gitaris cil...


Lintang Literasi Terapan Kota Magelang Pelatihan Macrame Wreath Tahun 2024

4 Juli 2024

Selasa (2/7/2024) ruang rapat Disperpusip dipenuhi oleh 40 ibu-ibu anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) se-Kota Magelang. Ibu-ibu ini merupakan perwakilan dari DWP OPD Kota Magelang yang hadir sebagai peserta LINTANG Kreasi Pelatihan Macrame Wreath (Hiasan Dinding). Terla...


Menerima Penghargaan Gerakan Budaya Baca dan Lomba-lomba Literasi Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun

24 Juni 2024

Pada hari ke-2 Pameran Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Jateng, 11 Juni 2024, diserahkan thropy dan piagam penghargaan bidang literasi tingkat Provinsi Jateng Tahun 2024. Penghargaan diserahkan langsung oleh Kepala DISARPUS Provinsi Jateng, De Fransisco Da Silva Tavares, S.P...


1 | 2 | 3 | 4 | 5 | Next » | »»»