Tags Wisata Literasi

Aplikasi iMagelang Solusi Literasi Dari Rumah

3 April 2020

  Ditengah merebaknya pandemi covid19 saat ini, ketika bersua dan bepergian menjadi kegiatan yang dilarang. Sebagian besar area publik, penyedia layanan publik menutup akses dan usahanya untuk memutus rantai penyebaran virus ini. Tak terkecuali Dinas Perpustakaan dan Kear...


Kepala Disperpusip Memberi Motivasi Seminar Literasi Informasi di UMMagelang

29 Januari 2020

Kepala Disperpusip Memberikan Motivasi pada Seminar Literasi Informasi di UMMagelang Dalam upaya mendukung Gerakan Literasi Sekolah, UMMagelang menggandeng Disperpusip Kota Magelang dalam penyelenggaraan seminar. Seminar yang bertajuk Literasi Informasi menhadirkan narasumber Dr...


Literasi Di Balik Jeruji

16 Desember 2019

Mungkin raga mereka terpenjara. Tapi tidak dengan jiwanya. Tubuhnya memang tak dapat menjelajah dunia. Tapi melalui buku mereka mengenal dunia. Mereka memiliki hak sama dengan kita. Butuh informasi, motivasi, mengasah religi, sekedar rekreasi maupun menambah skill. 13 tahun sudah...


Wisata Edukasi SDN Magersari 2 ke Perpustakaan Umum Kota Magelang

18 Juli 2019

Pengenalan literasi perlu dilakukan sejak dini. SDN Magersari 2 menyadari betapa pentingnya hal itu. Dengan mengajak 32 siwa-siswinya melakukan Wisata Edukasi ke Perpustakaan Umum Kota Magelang (18/7), diharapkan dapat memberikan pengalaman dan pengetahuan yang baru. Di Perpusta...


Wisata Buku Dari TK Tunas Rimba

24 Januari 2019

Terimakasih atas kunjungannya adik-adik cantik dan ganteng dari TK Tunas Rimba. Asyik kan... membaca dan bermain di Perpustakaan Umum Kota Magelang?? Nanti sampai dirumah ceritakan kepada ayah dan bunda pengalaman seru hari ini yah!! Jangan lupa, besok ajak keluarga main disini l...


««« | « Previous | 41 | 42 | 43