Tags Wisata

Wisata Literasi Dari SMA Islam Ihsanul Fikri

1 November 2023

Kamis, 26 Oktober 2023 Perpustakaan Umum Kota Magelang mendapat kunjungan wisata literasi dari SMA Islam Ihsanul Fikri. Berseragam putih-abu dan jas almamater, 21 siswi dan 2 orang pendamping mengikuti kegiatan dengan antusias. Pustakawan Disperpusip, Lafifah Wahyuni,...


Wisata Literasi Dari TK Pertiwi Tejosari

30 Oktober 2023

Literasi perlu dikenalkan sejak dini. Tidak perlu menunggu saat anak bisa membaca. Meski anak belum bisa membaca, namun anak sudah dapat melihat huruf, melihat gambar, memegang buku, mendengarkan cerita dan melihat orang lain membaca. Pengenalan sederhana ini akan menarik minat...


Wisata Literasi Dari TK Kemala Bhayangkari 81

30 Oktober 2023

Selamat datang 25 siswa dari TK Kemala Bhayangkari 81. Dengan penuh semangat ditemani lima pendamping berkunjung ke Perpustakaan Umum Kota Magelang demi pengetahuan tentang perpustakaan dan literasi. Didampingi guru, siswa-siswi antusias melakukan wisata literasi pada Sela...


Wisata Literasi Kutilang Minggu ke 3 Oktober 2023

20 Oktober 2023

Mau rekreasi ke perpustakaan? Bisa dong, soalnya perpustakaan kini tidak hanya sebagai tempat berkutat dengan buku aja loh, tetapi lebih luas lagi sebagai tempat rekreasi. Perpustakaan Umum Kota Magelang menyediakan berbagai fasilitas yang sangat menarik untuk pemustaka...


Wisata Literasi Taman Paud Arrahman

19 Oktober 2023

Canda tawa 42 siswa didampingi 7 guru dari Taman Paud Ar Rahman yang melakukan wisata literasi ke Perpustakaan Umum Kota Magelang sungguh meriah. Para pemustaka kecil ini mengikuti wisata literasi pada Kamis, 19 Oktober 2023.   Pustakawan Disperpusip, Arya Ta...